05 januari 2013

cara membuat tekwan ceker khas Baturaja

Tekwan
Bahan-bahan yang di perlukan adalah :
1. Terigu 1 kg
2. Sagu 1/2 kg
3. Ceker ayam
4. Telur Ayam 3 butir
5. Daun seledri 
6. Bawang goreng sesuai selera
7. Air 200 ml
Bumbu halus :
1. Bawang putih 2 siung
2. Merica bubuk 1/2 sendok
3. garam 2 sendok
4. Gula pasir 1/2 sendok
Cara Membuat Tekwan Ceker :
1. Adonan yang Sudah di sediakan lalu di bentuk bulatan agar membentuk        Tekwan
2. Air yang sudah di sediakan lalu di rebus sampai mendidih setelah itu masukan tekwan dan ceker sampai tekwan nya terapung
3. Tumis Bumbu yang sudah di haluskan sampai harum setelah itu bumbu yang sudah mateng lalu di  masukan ke dalam wajan yang berisi tekwan ceker tadi aduk sampai rata
4. Tekwan yang sudah mateng tuangkan ke dalam mangkok di kasih seledri yang sudah di iris terus di kasih bawang goreng di atas nya
5. Tekwan Ceker siap di sajikan

Geen opmerkingen:

Een reactie posten